Sempat Merah, IHSG Lanjutkan Kenaikan 0,66% Di Sesi Opening
Friday, June 28, 2024       09:19 WIB

Ipotnews - IHSG dibuka di level 6.968 pada zona merah hari ini, Jumat (28/6), dan pada pukul 09.03 WIB indeks berbalik menguat dengan melaju 0,66 persen atau 46 poin ke level 7.014, melanjutkan kenaikan 0,9 persen kemarin.
Level tertinggi sementara hingga periode tersebut yaitu 7.018 dan terendah di level 6.988. Sebanyak 191 emiten bergerak menguat, 95 emiten melemah dan 199 emiten stagnan.
Lima emiten yang menjadi top losers sementara yaitu tercatat melemah -8,95 persen, -8,89 persen, -8,75 persen, -6,09 persen, -5,77 persen.
Sementara itu Saham yang menjadi top gainers yaitu 20,72 persen, 20,48 persen, 11,59 persen, 3,19 persen, 2,91 persen.
Sembilan sektor menguat dan hanya dua sektor yang melemah yaitu konsumer primer -0,27 persen menjadi 712 dan properti -0,02 persen menjadi 588. Untuk sektor yang menguat adalah energi 0,55 persen ke level 2.298, infrastruktur 0,08 persen menjadi 1.534, konsumer non primer 0,09 persen ke level 690.
Lalu kesehatan 0,09 persen menjadi 1.444, industri 0,37 persen menjadi 926, transportasi 0,62 persen menjadi 1.226, bahan baku 0,59 persen menjadi 1.336, teknologi 0,38 persen ke level 3.161, keuangan 1,12 persen ke level 1.361.
Lima emiten yang mencatatkan nilai transaksi tertinggi sementara yaitu sebesar Rp625,99 miliar, Rp230,41 miliar, Rp131,15 miliar, Rp33,48 miliar dan Rp30,09 miliar.(Marjudin)

Sumber : admin
An error occurred.